Daniel Radcliffe memiliki wajah menggoda, dan tampak jauh dari penyakit berbahaya. Siapa sangka, bintang Harry Potter itu memiliki gangguan kejiwaan.
Ternyata,
dia telah menderita obsesif kompulsif sejak berusia lima tahun, dan
mulai melakukan terapi ketika kecemasannya menjadi sangat buruk.
Sehingga, dia membutuhkan lima menit untuk mematikan lampu.
"Saya
harus mengulang setiap kalimat yang saya katakan dalam hati. Saya akan
mendorong semua orang untuk menjalani terapi. Ini tidak berarti Anda
gila atau lemah," kata Daniel seperti dilansir Showbizspy, Senin (5/3/2012).
Namun,
sejauh ini Daniel belum pernah mengalaminya selama setahun belakangan.
Hanya, kadang kala dia merindukan penyakit yang dideritanya itu.
"Sejauh ini aku belum mengalaminya lagi tahun ini, sejauh ini, dan saya merindukan hal itu," imbuhnya.
Daniel baru-baru ini bersikeras dirinya merasa "terhormat" bila menjadi simbol seks.
"Saya
sempat mengatakan kepada hari saya memiliki pantat yang sangat bagus.
Saya tidak tahu itu. Saya tidak keberatan," tandasnya.
"Tumbuh Saya tidak pernah berpikir bahwa akan terjadi sehingga sangat tersanjung dan tidak keberatan sama sekali," tutupnya
No comments:
Post a Comment